Day January 26, 2026

Liburan nekad ke Cigwa

Cuaca ekstrem diramalkan. Langit kelabu menggantung sejak pagi. Namun ketika libur dua hari datang—sesuatu yang jarang—perjalanan justru terasa harus dilakukan. Demi jeda kecil dari rutinitas yang terlalu rapat. Bogor, Jabar (Rumah Simbah)-Sabtu pagi, perjalanan dimulai dari Parung menuju Megamendung, Ciawi,…